Masa Kerajaan-Kerajaan Islam di Nusantara
Peralihan dari pengaruh Hindu-Buddha ke Islam tidak terjadi secara mendadak melalui penaklukan militer besar-besaran, melainkan melalui proses akulturasi dan perdagangan yang damai selama berabad-abad. A. Teori Masuknya Islam ke Indonesia…
